Senin, 17 Februari 2014

Lamborghini Sesto Elemento

Lamborghini Sesto Elemento ("Sixth Element" dalam bahasa Italia) adalah dua pintu, dua-seater, V10 kinerja tinggi mobil edisi terbatas ringan yang diproduksi oleh mobil Italia Lamborghini, yang memulai debutnya di Paris Motor Show 2010. Nama Sesto Elemento adalah referensi ke nomor atom karbon, sebagai pengakuan atas ekstensif menggunakan mobil dari serat karbon. 

Lamborghini Huracan

Lamborghini Huracán adalah sebuah mobil sport yang dibuat oleh Lamborghini yang menggantikan Gallardo. Mobil sport ini menggunakan mesin yang sama dengan Gallardo, yang telah diatur untuk menghasilkan tenaga 610 PS (449 kW; 602 hp),

Lamborghini Veneno

Jika debutnya Lamborghini dari radikal 740 - hp , tiga -off Veneno hypercar di Geneva auto show tahun ini adalah sebagai menarik perhatian sebagai Miley Cyrus melakukan apa-apa , maka itu aman untuk membedakan versi roadster Anda lihat di sini sebagai setara Cyrus perayaan Hosting dari Saturday Night Live .

Lamborghini Feruccio

Automobili-Lamborghini S.p.A., sering disebut Lamborghini adalah sebuah pembuat mobil di Italia. Perusahaan ini didirikan oleh Ferruccio Lamborghini pada tahun 1963, dengan tujuan untuk menghasilkan mobil grand wisata yang dapat bersaing dengan mobil yang telah ada dipasaran terlebih dahulu seperti Ferrari

Maisto

Maisto International Inc adalah merek mainan populer dari Mei Cheong Group. Maisto memproduksi model die-cast mobil, pesawat terbang, dan sepeda motor. Perusahaan ini telah memproduksi sejumlah produk Tonka di bawah lisensi dari Hasbro. Ini juga sekarang menghasilkan nama mantan merek Italia Bburago.

Majorette

Majorette adalah produsen mainan Prancis yang kebanyakan memproduksi mobil die-cast kecil, terutama dalam skala 1:64. Secara tradisional, produksi Majorette dipusatkan di daerah perkotaan dari Lyon.

Kamis, 13 Februari 2014

Tomica

Tomica adalah garis mainan kendaraan die-cast dan produk terkait diproduksi oleh Takara Tomy Co Jepang (sebelumnya dikenal sebagai Tomy Kogyo Incorporated) sejak tahun 1970 (Rixon 2005, 99). Ini tampaknya telah menjadi produk sampingan dari Tomica World, baris terpisah dari kereta bermotor, kendaraan dan

Matchbox

Matchbox adalah merek mainan populer yang diperkenalkan oleh Lesney Produk pada tahun 1953 dan sekarang dimiliki oleh Mattel, Inc Merek ini dinamakan seperti aslinya die-cast Matchbox mainan yang dijual di kotak mirip dalam gaya dan ukuran

Selasa, 11 Februari 2014

Hot Wheels

Hot Wheels adalah merek 1:64 skala die-cast mobil mainan diperkenalkan oleh pembuat mainan Mattel Amerika pada tahun 1968. Ini adalah salah satu pembuat mobil mainan yang paling terkenal. Itu adalah pesaing utama dari Matchbox sampai 1997 ketika Mattel membeli Tyco Toys,

Senin, 10 Februari 2014

Porsche Carrera GT (Mobil yang Butuh Perhatian Khusus)





Porsche Carrera GT dikenal sebagai mobil yang memiliki tenaga besar dan sangat sulit dikendalikan. Faktor tersebut merupakan salah satu penyebab kecelakaan yang menimpa Paul Walker, aktor Fast and Furious, di Santa Clarita, Los Angeles, Amerika Srikat akhir pekan lalu.

Porsche 911 GT2 RS (Ringan, Simpel, dan Cepat)

Diproduksi oleh perusahaan asal Jerman, Porsche, di bawah model Porsche 911. Mobil ini didesain sejak tahun 2004-2012. Baru kemudian diproduksi pada awal tahun 2004

Volkswagen Up (SEAT Mii & Skoda Citigo)

Mobil ini juga akan dinamai dengan merek SEAT dan Skoda Auto. Untuk SEAT, namanya adalah SEAT Mii (penerus SEAT Arosa). Untuk Skoda, namanya adalah Skoda Citigo.

Nissan LEAF (Mobil Listrik Pertama Raih World Car Of The Year)

Nissan LEAF merupakan singkatan dari Leading, Enfironmentally friendly, Affordable, Family car adalah mobil listrik bertipe hatchback 5 pintu yang diproduksi oleh Nissan dan diperkenalkan di pasar Jepang dan Amerika Serikat pada bulan Desember 2010.

Minggu, 09 Februari 2014

Volkswagen Polo (Mobil dengan Berbagai Jenis Transmisi)

Volkswagen juga mempersiapkan Polo untuk berlaga di ajang balap reli  WRC pada musim 2013 bernama Polo R WRC. Volkswagen Polo adalah sebuah mobil mini yang diproduksi mulai tahun 1974.

Volkswagen Golf (Dilengkapi Twincharger)

Volkswagen Golf adalah sebuah mobil kompak/small family car yang diproduksi oleh Volkswagen. Lebih dari 25 juta mobil telah diproduksi sejak generasi pertama lahir tahun 1974 menjadikannya sebagai model Volkswagen yang paling banyak terjual.

Mazda 2/Demio (Satu Platform dengan Fiesta)

Mazda 2 adalah mobil kompak yang dibuat secara global oleh Mazda dan membagi platform dengan Ford Fiesta. Mazda 2 atau Mazda Demio generasi ketiga sukses mendapat penghargaan WCTOY tahun 2008 dengan 775 poin. Desain dinamis dngan lekukan yang dramatis membuat mobil ini bertampang sangat agresif

Lexus LS 460 (Pelopor 8-Speed Automatic)

Lexus membuat LS 460 dengan trobosan sebagai mobil pertama di dunia yang menggunakan transmisi 8-speed automatic. Alasan utama adalah mengejar kenyaman, perpindahan gigi tanpa hentakan ataupun jeda.

BMW Seri 3 (Menggunakan Ban RFT)

BMW Seri 3 adalah sebuah mobil eksekutif yang diciptakan produsen otomotif Jerman, BMW, sejak Mei 1975. BMW selalu dikenal dengan mobil yang asyik untuk dikemudikan. Seri 3 selalu menjadi yang paling faforit diantara seluruh produk BMW.

Jumat, 07 Februari 2014

Ferrari 288 GTO (Tercepat Tahun 1984-303 km/jam)

Ferrari GTO yang sering disebut sebagai Ferrari 288 GTO adalah mobil super eksotis yang dibangun dari Ferrari GTB 308 yang bermesin tengah.

Ferrari 250 GTO (Mobil Koleksi Termahal Dunia)

Ferrari 250 GTO pertama kali dijual dengan harga 18.000 dolar di Amerika Serikat pada tahun 1963. Namun Pembeli dari Inggris harus merogok kocek berkali-kali lipat sebesar 15,7

Audi Q7 TDI (Mobil bermesin Diesel Terbesar Dunia)

Audi Q7 adalah sebuah crossover SUV mewah yang dipasarkan oleh pabrikan otomotif Jerman Audi AG. Muncul petama kali bualn September 2005 pada pergelaran Frankurt Motor Show.

Produksi dari mobil ini sendiri dimulai pada musim gugur 2005 di Bartislava, Slovakia. Mobil ini merupakan SUV pertama dari Audi.

El Camino (Mobil Berbahan Bakar Kayu)

El Camino dibuat oleh seorang pengusaha sekaligus politisi Finlandia.

Yang paling aneh dari mobil ini adalah bahan bakarnya berupa kayu dibandingkan dengan bahan

Splinter (Mobil Super Berbahan Kayu)

Splinter adalah mobil super atau supercar pertama dunia yang dirancang dengan bahan kayu. Hampir semua bagian mobil terbuat dari bahan kayu seperti asis, badan atau body, komponen

Helicron No.1 (Mobil Kayu Berbaling-Baling)

Helicron No.1 diperkenalkan pertama kali paa tahun 1939. Hal yang aneh pada mobil ini yaitu  badannya terbuat dari kayu dan digerakkan oleh baling-baling besar dibagian depaanya.

Ellipsis (Mobil Berbentuk Elips)

Ellipsis merupakan mobil konsep yang diperkenalkan pada Paris Motor Show tahun 1992. Mobil aneh ini berbentuk seperti lingkaran elips sehingga dinamakan Ellipsis.

Kamis, 06 Februari 2014

Dobertin Surface Orbiter (Mobil Amfibi Berbentuk Pensil)

Walaupun berbentuk seperti pensi warna, Dobertin Surface Orbiter kerap disebut mobil paling keren dan aneh di dunia. Mobil ini bisa berjalan di atas air seperti mobil amfibi lainnya

F-Cell Roadster (Mobil Rancangan 150 Orang)

Untuk sebuah mobil konsep, proses perancangannya yang melibatkan suatu tim yang terdiri dari 150 orang adalh hal yang menghebohkan dunia otomotif. 150 perancang itu terdiri dari peserta latihan den pendidikan di Sindelfingen Mercedez-Benz, Jerman.

Covini C6W (Sedan Sport Beroda Enam)

Pada tahun 70-an, Feruccio Covini membuat sedan radikal dengan enam buah roda. Mobil tersebut diberi nama Covini C6W.

Plymouth Superbird (Mobil Sport Bersayap Tinggi)


Era tahun 1960 sampai 1970-an pabrikan mobil asal Ameriak Serikat berlomba untuk membuat mobil berotot besar yang cepat yang dinamakan Muscle-car: Chevrolet, Dodge, Ford bersaing untuk mengalahkan satu sama lainnya. Plymouth pun mengeluarkan Superbird-nya.

Honda Insight 2001 (Mobil Masa Depan Berwajah Masa Lalu)

Honda Insight adalah mobil listrik hibrida yang sangat populer di dunia. Gabungan mesin listrik dan bensin yang hemat disukai semua orang ditengah melambungnya harga minyak dunia.

Selasa, 04 Februari 2014

Aurora Safetycar (Mobil Berwajah Kartun)

Pernahkah anda menonton kartun bertemakan mobil? Kemudian anda melihat Aurora di samping ini. Mobil kartun sekarang ada di kehidupan nyata! Lengkap dengan senyuman lebar bahkan tanpa wiper,

Mosler Raptor (Mobil Sport Berkaca Depan Terpisah)

Ada dua hal yang bagi sebagian orang mencap mobil sport ini sebagai yang terjelek di dunia. Pertama, kaca depan mobil ini terbagi dua. Dipisahkan oleh pilar yang besar

Studebaker Avanti (Mobil Sport Bertampang Bemo)

Anda mungkin sulit percaya jika foto mobil Avanti yang anda lihat adalah sebuah mobil bertenaga brutal bermesin 5.400cc konfigurasi V8 yang menyemburkan 480 tenaga kuda.

Ford GT40 (Mobil Terendah Sepanjang Masa)

Ya, Kalian Benar! Angka '40' dari nama GT40 diambil dari fakta bahwa mobil ini  adalah mobil terendah di dunia hanya memiliki tinggi 40 inci atau 102,9 sentimeter saja!

Senin, 03 Februari 2014

Maybach Exelero (Mobil Konsep Termahal Dunia)

Pernahkah anda mendengar penyanyi  rap Birdman? Dikabarkan ia membeli Maybach Exelero, sebuah mobil konsep dengan harga 8 juta dolar! Terlalu mahal? Tak masalah. Karena walau dikategorikan sebagai penyanyi rap kurang berbakat, Birdman tercatat sebagai penyani rap terkaya ke-4 dunia dengan kekayaan 100 juta dolar.

Aston Martin DB9 (Mobil Sport Super Klasik-Moderen)

Sepuluh tahun lalu bayangan semua orang tentang Aston Martin sangat jauh berbeda dengan sekarang. Lupakan aura klasik kental, dibuat dengan tangan, kuno dan berat Aston Martin.

Aston Martin One-77 (Mobil Termahal Dunia)

Angka 77 pada Aston Martin One-77 sangatlah bermakana. Artinya, mobil kupe dua pintu ini hanya dibuat 77 buah saja diseluruh dunia. Sangat eksklusif. Angka 7 juga berarti mobil ini bermesin brutal 7.300cc dengan tenaga 750 daya kuda.

Corvette 1958 (Mobil Corvette Paling Legendaris)

Bagi pabrikan asala Amerika, Chevrolet, tak bisa dipungkiri bahwa Corvette  tahun 1958 adalah mobil yang paling melegenda yang pernah mereka buat.

Oldsmobile Toronado (Mobil Pemakai Airbag Pertama Dunia)

Toronado adalah mobil kupe dua pintu yang dibuat pabrikan Oldsmobile pada tahun 1966 sampai 1992. Mobil mewah ini terkenal karena pertama kalinya sebuah mobil menggunakan piranti keselamatan kantung udara atau airbag pada tahun 1947.